Search

Jumlah Terus Bertambah, Ini Rincian 82 Pasien Baru Positif Covid-19 - Kompas.com - KOMPAS.com

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah mengumumkan adanya penambahan jumlah kasus positif Covid-19 pada Kamis (19/3/2020).

Penambahan tersebut tercatat naik secara signifikan jika dibandingkan data pasien pada Rabu (18/3/2020).

Menurut Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Virus Corona Achmad Yurianto, hingga Rabu ada 309 kasus Covid-19 di Indonesia.

Baca juga: UPDATE: Total Pasien Covid-19 di Indonesia Kini 309 Kasus

"Ada tambahan kasus baru yang sudah terkonfirmasi positif, sehingga total sampai sekarang, dihitung sampai kami melaporkan pada Kamis 19 Maret 2020 pukul 12.00 WIB ada 309 kasus," ucap Achmad Yurianto, dalam konferensi pers di Graha BNPB, Kamis.

Dengan demikian, ada tambahan 82 kasus baru terhitung sejak Rabu (18/3/2020) pukul 12.00 WIB hingga Kamis (19/3/2020) pukul 12.00 WIB.

Pada Rabu (18/3/2020), pemerintah mengumumkan ada 227 kasus positif Covid-19.

Yuri lantas merinci penambahan kasus yang dimaksud.

"Ada beberapa hal yang saya sampaikan. Di Bali tidak ada penambahan kasus namun ada kasus yang kita rawat jadi akumulasi masih 1 orang positif Covid-19," kata dia.

Baca juga: UPDATE: 15 Orang Dinyatakan Sembuh dari Covid-19

Berikut rincian penambahan data jumlah kasus positif covid-19:

1. Banten, penambahan kasus postif sebanyak 10 orang sehingga total ada 27 orang yang terjangkit.

Let's block ads! (Why?)



Berita teratas - Google Berita
March 19, 2020 at 04:26PM
https://ift.tt/2Up8XF9

Jumlah Terus Bertambah, Ini Rincian 82 Pasien Baru Positif Covid-19 - Kompas.com - KOMPAS.com
Berita teratas - Google Berita
https://ift.tt/2neeZMr

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Jumlah Terus Bertambah, Ini Rincian 82 Pasien Baru Positif Covid-19 - Kompas.com - KOMPAS.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.