
"Sampai pagi ini, total yang diamankan tim KPK berjumlah 7 orang," kata Kabiro Humas KPK Febri Diansyah kepada wartawan, Senin (7/10/2019).
"Ada tambahan pejabat Pemkab setingkat kepala seksi dan swasta," ucapnya.
Ketujuh orang yang diamankan KPK itu masih berstatus sebagai terperiksa. KPK punya waktu 1x24 jam sebelum menentukan status hukum mereka.
4 Anggota DPRD Lampung Tengah Didakwa Terima Suap Rp 9,69 M:
(haf/imk)
Berita teratas - Google Berita
October 07, 2019 at 08:59AM
https://ift.tt/359S3Py
Total 7 Orang Diamankan KPK dalam OTT Bupati Lampung Utara - detikNews
Berita teratas - Google Berita
https://ift.tt/2neeZMr
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Total 7 Orang Diamankan KPK dalam OTT Bupati Lampung Utara - detikNews"
Post a Comment